Jika teman-teman memilih melanjutkan pendidikan di luar Toraja, misalnya ke Yogyakarta, Bali, Manado atau kota lainnya, sangatlah penting untuk tetap terhubung dengan komunitas atau organisasi pelajar/pemuda Toraja yang ada di masing-masing kota.

Ada banyak manfaat yang akan kalian dapatkan, antara lain :

  1. Sebagai wadah untuk belajar, disini teman-teman tidak hanya mendapat pengetahuan tentang “ilmu pasti”, kalian bisa belajar berbagai macam hal yang tidak diajarkan di dunia pendidikan formal seperti leadership, cara meracik bumbu pa’tong atau cara mudah mengartikan kode-kode yang multitafsir dari gebetan. :D
  2. Sebagai media informasi, misalnya kalian butuh informasi universitas yang diinginkan, kendaraan second atau info kos-kosan yang dekat dengan kampus.
  3. Dapat sangat menolong bila teman-teman butuh bantuan, misalnya sakit atau teman-teman baru tiba di kota tersebut dan butuh jemputan dari bandara atau saat kalian pindahan kos/kontrakan, kalian jadi ada teman buat bantu angkut-angkut. Ohy, minta tolong bantu dilancarkan proses menggaet gebetan juga bisa! nakua kada Toraya “caranna mira” :p

Nah, untuk memudahkan teman-teman terhubung dengan komunitas mahasiswa Toraja di masing-masing kota, berikut ini kami lampirkan kontak Komunitas atau Organisasi Mahasiswa/Pemuda(i) Toraja di beberapa kota :

Makassar

1. Asrama Mahasiawa/Pelajar Toraja Makassar (astor)
Jln sungai limboto. No. 42.e Makassar
Ketua : Nober Borosus – 082187527526

2. Gerakan Pemuda dan Mahasiswa Toraja (GEPMATOR)

3. FORUM MAHASISWA TORAJA ( FORMAT)

4. Komite Toraja untuk Advokasi Demokratik (KOTAK)
Dian : 085397673782

5. Himpunan Pemuda Pelajar Mahasiswa Gandangbatu (HPPMG) Makassar
Ketua : Nopri Dwinugraha 082393668778 (IG @Noprigala)

Jakarta

Himpunan Mahasiswa Toraja Jabodetabek (HMTJ)
– Yos (083894988477)
– Hensy (081293784883)
– Instagram : @hmtj_id

Bandung

1. Keluarga Mahasiswa Toraja Bandung (KMTB)

2. Pa’rapuan (Keluarga Mahasiswa Toraja Telkom University)
Ketua : Aan Saputra
Wa/line : 085342909808

Yogyakarta

Ikatan Pelajar Mahasiswa Toraja Yogyakarta (IKAPMAJAYA)
Pengurus periode 2017-2019 :
Ketua : Kevin Candra Kristian Bimbin
Ketua 1 : Otniel Tandiseru
Ketua 2 : Dicki Saputra Lobo’
Sekretaris : Echisaputritama Tanduk Langi
Bendahara : Mutiara Palulungan
Kontak pengurus:
— Kevin: 085396311007
— Otniel: 081344812543
— Lobo’ : 082138234029
— Instgram : @Ikapmajaya_

Semarang

Salatiga

Persekutuan Keluarga Mahasiswa dan Siswa Toraja (PKMST) Salatiga
– Jaja 082221590500
– Boni 08114250394
– Anas 082233993346
– Emmilia 085242591682
– Instagram : @pkmst

Surabaya

1. Keluarga Mahasiswa Sang Torayaan (KMST) Surabaya
– Amos Payungallo : 085242579601

2. Ikatan Mahasiswa dan Alumni Petra Toraja – Surabaya (Kamapraja)
– Ketua : Juliet Mercy (0852-5571-9602‬) atau kontak Lijuntri Patuli 081329110103

3. UPH Surabaya (Genorus)
Ketua : Ifanna Rannu Pasongli (IG @Ifannarannu) atau
Marfin : 081340671531

Malang

1. Ikatan Pemuda Tongkonan Toraya Malang (IPTTM)
– Imanuel/Ceres (ketua), +62 823 49745186
– Devi Katunde, +62 823 31772501
– Aron Tangkeallo, 0822 93126565

2. Ikatan Mahasiswa Toraja Malang (IKMATOM)
– Nando Tumanan (ketua), +62 821 87380619
– Hendra Irawan (bendahara), +62 853-9937-4570
– Igal Laynar, 0853 95878081

Bali

Pemuda Toraja Inde Bali (PEMIKAT BALI)
Roy Dulang Papayungan 0813-5407-9542
Antonius Randa Lembang 0853-3844-2139
Linesti Lamba 0823-3908-6422
Yode Eleazar 0812-3803-8318
Atau bisa juga hubungi akun resmi Instagram Pemikat Bali @pemikatbali

Manado

Pemuda Kerukunan Keluarga Toraja Bahu Kleak Malalayang (PKKT -BKM) Manado 
Ketua: Oman Anri Pala’biran
Wakil ketua: Nimrot Rombe Langi
Sekretaris: Febriani Palallo
Bendahara: Griya Clara Kaparang
Kontak :
— Patry Lapa: 085395633565
— Valerie Elma: 081340563728
— Instagram : @pkkt_bkm

Palu

Ikatan mahasiswa Toraja (Ikamasta) palu (sulteng)
Ketua : Lucky rempe teknik mesin untad

Kendari

*Organisasi Mahasiswa Toraja di Kendari sedang dalam proses pembentukan, untuk sementara bisa menghubungi Fani Sagita : 082291724967

Samarinda

Ikatan Keluarga Mahasiswa Toraja Samarinda (Ikmat Samarinda)
Ketua : Sandy Ledong – 082358834163

Papua

Perhimpunan Mahasiswa Toraja (PERMATA) Jayapura.
Ketua Umum: Adrian Kasella Tandipau (08114807054) (WA : 085244480604)
Sekjend : Urbanus Raya (WA: 085229498983)
Bendahara Umum: Yebrye Yecika Yordam (WA:082189435593)
IG : @permata.jayapura
FB : PERMATA PAPUA

***

Jika ada dari teman-teman komunitas yang organisasinya belum tercatat atau ada informasi yang keliru, silakan menghubungi kami via Facebook Page Info Toraja atau Instagram @InfoToraja.

Teman-teman juga bisa mengirimkan berita kegiatan yang teman-teman laksanakan di masing-masing kota, kami sangat terbuka dan senang bisa menjadikan InfoToraja sebagai wadah publikasi kreatifitas teman-teman.

Jangan lupa follow sosial media InfoToraja di :

  • Instagram : @InfoToraja
  • Facebook : Info Toraja
  • Twitter : @InfoToraja

 

Salama’

 

Tags: , , , , , , , , , , ,